Assalamualaikum wr. wb.
Setelah beberapa minggu tidak mengisi blog, akhirnya kini kami dapat berjumpa kembali.
Informasi kali ini mengenai beberapa aktivitas perlombaan yang diikuti peserta didik di SDN 1 Arjasa. Semenjak Ibu Lilis Suprigati, S.Pd.SD menjabat tak sedikit perlombaan yang telah kami ikuti. Hampir semua lomba yang kami ikuti masih dalam bidang nonakademik. Berikut beberapa dokumentasi perlombaan yang telah diikuti :
(By: Miss Ila)
|
SCOUT CHALLENGE Se Kab. Situbondo |
|
TIWISADA Se Kab. Situbondo |
|
MELUKIS Se Kab. Situbondo |
|
STORY TELLING Se Kab. Situbondo |
|
PENCAK SILAT dalam rangka POR Tingkat Kab. Situbondo |
|
PELEPASAN LOMBA PUISI dalam rangka Pekan Seni Se Prov. Jawa Timur |
Tidak ada komentar:
Posting Komentar